Posted by : Unknown Rabu, 11 Maret 2015

Menentukan jenis gerak lurus

Gerak lurus beraturan didefinisikan sebagai gerak suatu benda pada saat suatu lintasan lurus dengan nilai percepatan benda nol (a= 0) sehingga kecepatan atau kelajuan benda konstan. Dengan demikian benda tersebut menempuh jarak yang sama dalam selang waktu tetap atau kelajuan tetap
Gerak lurus berubah beraturan yaitu gerak suatu benda pada lintasan berupa garis lurus dengan kelajuan yang selalu berubah terhadap waktu. Dengan demikian, benda menempuh jarak yang berbeda dalam selang waktu tetap.

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © 2013 Anything fun - Hataraku Maou-sama! - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -